Home Travel Kuliner 5 Makanan yang Dikira Haram Namun Faktanya Halal, Simak Daftarnya Berikut Ini

5 Makanan yang Dikira Haram Namun Faktanya Halal, Simak Daftarnya Berikut Ini

Facebook
Twitter

TELENEWS.ID – Melihat deretan menu kuliner halal di berbagai negara pastinya memiliki komponen hingga meyakinkan dikonsumsi tanpa ada risiko tertentu.

Cukup banyak menu makanan asal Asia Timur baik dari Tiongkok, Korea Selatan, hingga Jepang masih menggunakan bahan yang dianggap haram oleh Islam.

Namun, sekarang kamu tidak khawatir lagi, karena tidak semua menu hidangan dari Asia Timur masuk kategori haram.

Kami telah mencermati dan mendapatkan deretan makanan yang banyak dianggap haram, tetapi pada faktanya menjadi makanan halal sampai sekarang.

1. Shaburi Shabu-Shabu
Menu makanan Shaburi Shabu-Shabu banyak dianggap sebagai makanan haram karena menggunakan bahan daging ataupun lainnya yang dianggap tidak halal.

Hanya saja restoran ala Jepang tersebut sudah menghilangkan bahan yang dianggap haram pada semua menu makanannya.

Sehingga dari gerai Shaburi Shabu-Shabu yang ada di Jakarta sudah masuk resto dengan sajian makanan halal.

2. Ebisoba Ichigen
Salah satu gerai di Serpong, Ebisoba Ichigen menjadi salah satu gerai yang menyajikan makanan Halal. Meskipun dari awal dianggap menggunakan bahan-bahan yang diharamkan hingga memakai penyedap rasa, ternyata saat ini sudah menghilangkan bahan makanan haram.

Ramen di Ebisoba Ichigen sudah memakai bahan-bahan yang halal dan kamu bisa mencobanya sebagai kuliner otentik dengan rasa yang nagih.

3. Tairyo
Kedai makanan Tairyo yang ada di Alam Sutera Lantai 2, Jl. Jalur Sutera Parat banyak diminati dan dikunjungi karena menyajikan menu hidangan halal.

Beberapa menu makanan di antaranya Udon, Sushi, hingga lainnya tidak menggunakan campuran daging babi, sehingga aman dikonsumsi.

4. Porto Bistreau
Salah satu gerai makanan berlokasi di Serpong Utara juga menjadi pilihan menarik karena tidak menghadirkan hidangan berbau haram.

Porto Bistreau menghadirkan menu utama Beef Foundae yang mana dimasak tanpa memakai minyak babi ataupun bahan lain berbau haram.

Rasa daging dan teksturnya juga terlihat empuk, sehingga cocok dijadikan satu pilihan menarik sebagai tempat makan keluarga.

5. Dharma Kitchen
Gerai makanan bernuansa Tiongkok yang berada di kawasan Tamrin ini juga menghadirkan hidangan halal.

Masakan Tiongkok memang kerap dianggap haram karena memakai campuran babi. Hanya saja di Dharma Kitchen terlihat berbeda.

Terdapat menu vegetarian di restoran ini diolah tanpa memakai embel-embel babi.

Sehingga semua menu makanan yang dihadirkan di Dharma Kitchen bisa dikonsumsi tanpa rasa ragu.

Berbagai hidangan masakan yang dianggap haram sebenarnya belum tentu benar adanya. Sehingga lakukan pengecekan dahulu dari semua informasinya untuk mengetahui kualitas gerai makanan yang dihadirkan benar-benar halal. (Stefanus Bernadi)

Facebook
Twitter

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Yoyic Dairy Indonesia

Most Popular

Deretan Destinasi Incaran Wisatawan Berkonsep Alam dan Budaya di Papua, Simak Daftarnya

TELENEWS.ID - Berbicara seputar deretan tempat wisata unggulan sekaligus menjadi incaran semua wisatawan lokal sampai mancanegara pastinya memberi penawaran menarik.

Dianggap Berjasa, Layakkah Brigadir Yoshua Diangkat Sebagai Pahlawan?

TELENEWS.ID - Pengacara Brigadir Nopriansyah Yoshua Hutabarat, Kamaruddin Simanjuntak meminta Presiden Joko Widodo untuk mengangkat Brigadir Josua sebagai pahlawan pada peringatan HUT...

Sebelum Harga Mie Instan Naik 3 Kali Lipat, Yuk Cobain 5 Tips Makan Mie yang Sehat dan Bergizi

TELENEWS.ID - Harga mie instan dikabarkan akan mengalami kenaikan. Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menyebut ada kemungkinan bahwa makanan cepat saji favorit...

Terbukti, Gigi Putih Bersih Bikin Kamu Terlihat Awet Muda dan Menarik di Mata Lawan Jenis

TELENEWS.ID - Gigi yang putih dan bersih memang menyenangkan untuk dilihat. Mereka yang memiliki gigi putih, bersih dan rapi menjadi penanda bahwa...