Home Otomotif Agar Motor Tak Cepat Panas untuk Perjalanan Mudik Terapkan 5 Trik Berikut...

Agar Motor Tak Cepat Panas untuk Perjalanan Mudik Terapkan 5 Trik Berikut Ini

Facebook
Twitter

TELENEWS.ID – Penggunaan sepeda motor untuk keperluan mudik Lebaran tahun ini masih cukup tinggi. Bahkan banyak pemudik lebih memilih sepeda motor sebagai transportasi untuk pulang kampung karena dirasakan hemat dan juga simple.

Hanya saja dari penggunaan sepeda motor ini kerap dipakai dan juga butuh perawatan ekstra sebelum dipakai untuk mudik Lebaran.

Karena itulah dari kondisi sepeda motor baik perawatan dan juga beberapa kondisi di jalan raya membuat penggunaan sepeda motor masih cukup penting untuk diakses sebagai sarana transportasi murah.

Bagi Anda yang ingin mencegah mesin motor cepat panas untuk perjalanan mudik Lebaran bisa langsung terapkan trik berikut ini.

  1. Panaskan Mesin Motor Terlebih Dahulu
    Menjadi satu poin penting dimana Anda bisa menggunakan cara sederhana yakni memanaskan mesin motor terlebih dahulu. Secara tidak langsung dari performa mesin harus mendapatkan beberapa waktu untuk bisa membuat kondisi oli bersirkulasi lebih baik ke semua bagian mesin.
    akan lebih baik jika Anda menunggu dua sampai tiga menit dibandingkan harus mendapat risiko mesin mogok di jalan.
  2. Memilih Jenis Oli yang Sesuai Kondisi Mesin
    Pemilihan oli mesin menjadi salah satu poin penting untuk bisa diaplikasikan di setiap mesin. Jenis oli tertentu memberi konsep penting untuk mendapatkan kondisi mesin terjaga maksimal karena kualitas oli benar-benar baik.
    Jika selama ini Anda tidak memiliki pengetahuan seputar oli mesin akan lebih baik mencermati bagaimana penggantian oli di bengkel.
  3. Perhitungkan Kualitas Cairan Pendingin
    Pada tipe mesin motor dengan kualitas cairan pendingin lebih baik memakai water coolant baru. Fungsi dari water coolant ini untuk mendinginkan mesin motor ketika dipakai.
    Cairan pendingin dengan kualitas kurang baik justru bisa membuat mesin cepat panas. Disarankan bagi pengendara motor harus mengecek rutin dan mengganti water coolant baru agar performa mesin bisa maksimal untuk berkendara jarak jauh.
  4. Mengatur Kerapatan Piston
    Meskipun dari poin satu ini kerap diabaikan, tetap saja pengaturan dari kerapatan piston menjadi salah satu poin penting untuk bisa menjaga konsistensi pelumasan oli dan performa mesin tetap maksimal.
    Dari sinilah kondisi mesin yang cepat panas justru bisa didapati karena kualitas piston kurang baik. Sehingga bawa ke bengkel terdekat untuk bisa mengecek kerapatan piston.
  5. Memeriksa Dari Kinerja Kipas Radiator
    Menjadi satu poin penting dimana dasar utama untuk bisa mendapatkan kinerja mesin terbaik untuk perjalanan jauh harus mengecek kipas radiator. Dalam hal ini sepeda motor akan mengalami overheat karena kondisi kipas radiator mengalami masalah.
    Jika kondisi kipas radiator sudah cukup tua biasanya akan memunculkan beberapa tanda diantaranya suhu mesin cepat panas kemudian timbul suara di kipasnya. Cara praktisnya ganti kipas radiator dengan kualitas lebih baik agar tetap stabil dipakai dalam perjalanan jauh. (Stefanus Bernadi)
Facebook
Twitter

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Yoyic Dairy Indonesia

Most Popular

Tips Makeup Simpel untuk Datang ke Kondangan Pernikahan

TELENEWS.ID - Datang ke kondangan pernikahan menjadi hal yang cukup tricky untuk kaum Hawa. Selain harus memilih busana apa yang tepat untuk...

Kata Ahli, 5 Jenis Makanan Ini Harus Dikonsumsi Anak Setiap Hari

TELENEWS.ID - Orangtua akan melakukan segala cara agar buah hati mereka mendapatkan yang terbaik. Termasuk dalam urusan gizi dan kesehatan. Salah satunya...

Rakernas Partai Pelita Dihadiri Gatot Nurmantyo dan Ahmad Riza Patria

TELENEWS.ID – Pada Senin (16/05/2022) Partai baru, Partai Pelita mengadakan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) di Hotel Mercure Ancol, Jakarta Utara. Pada acara...

Wajarkah Merasa Cemas Setelah Jokowi Perbolehkan Lepas Masker di Area Terbuka? Ini Penjelasannya!

TELENEWS.ID - Presiden Jokowi mulai melonggarkan aturan penggunaan masker di ruangan terbuka. Presiden menyampaikan hal ini melalui video pernyataan pers yang disiarkan...