Home Metropolitan Cegah Covid-19, Pemprov DKI Distribusikan 1,5 Juta Masker kepada Warga Jakarta

Cegah Covid-19, Pemprov DKI Distribusikan 1,5 Juta Masker kepada Warga Jakarta

Facebook
Twitter

TELENEWS. id, JAKARTA- Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mulai mendistribusikan masker kain gratis kepada warga, mulai Rabu (29/4). Tahap awal, ada 1,5 juta lebih masker yang akan diberikan.


Penanggung Jawab Distribusi Masker Pemprov DKI Jakarta, Amron Situmorang mengatakan, tahap pertama distribusi masker mulai dilakukan hari ini.

“Masker ini dari pelaku usaha kecil yang ada di Jakarta. Targetnya ada 20 juta masker yang akan dibagikan secara gratis dan pertengahan Mei sudah selesai diberikan kepada warga. Sekarang tahap pertama ada 1,5 juta masker yang kita bagikan mulai hari ini,” ujar Amron, ditemui di gudang milik PD Pasar Jaya, Kawasan Industri Pulogadung, Cakung, Seperti dikutip dari beritajakarta.id, Rabu (29/4/2020).

menurut Amron, untuk teknis pendistribusiannya, dari gudang milik PD Pasar Jaya di Kawasan Industri Pulogadung langsung dikirim ke kantor kelurahan yang dituju.

Nantinya pihak kelurahan memberikan kepada pengurus RT/RW untuk dibagikan ke masyarakat secara langsung.

Facebook
Twitter

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Yoyic Dairy Indonesia

Most Popular

Agar Tak Salah Pilih, Pertimbangkan 5 Faktor Ini Dulu Sebelum Membeli Tote Bag!

TELENEWS.ID - Praktis, simpel, dan memiliki banyak desain menjadikan tote bag sebagai pilihan banyak orang. Belakangan ini tas jinjing atau tote bag...

Belajar Dari Marshanda, Lakukan 5 Hal Ini untuk Membantu Teman yang Mengalami Masalah Kesehatan Mental

TELENEWS.ID - Artis Marshanda dikabarkan menghilang saat sedang berada di Los Angeles, Amerika Serikat. Hal ini diketahui saat salah satu teman Caca,...

Arumi Bachsin Dituding Menolak Bersalaman, Ternyata Ada Risiko Kesehatan Dibalik Kebiasaan Berjabat Tangan

TELENEWS.ID - Artis sekaligus istri wakil gubernur Jawa Timur, Arumi Bachsin menjadi sorotan warga net. Pasalnya beredar video yang menunjukkan bahwa istri...

Hati-hati, Inilah Minuman yang Meningkatkan Risiko Kanker Prostat pada Pria!

TELENEWS.ID - Salah satu gangguan kesehatan yang paling ditakuti oleh pria adalah kanker prostat. Dikenal sebagai silent killer atau pembunuh diam-diam, kanker...